Subscribe:

Categories

Sponsor

Minggu, 16 Januari 2011

KUNCI SUKSES

Tahukah anda kuNci sukses itu cuma ada 2 :

  1. sabar dalam menghadapi musibah
  2. bersyukur dalam mandapatkan rizki
Banyak orang mengaku sudah bersabar namun meraka berkata sabar itu ada batasnya. Perlu diketahui sabar itu tak ada batasnya. Bukan bersabar namanya kalau ada batasnya. Bersabar sendirida dapat diartikan kita pantang menyerah. walaupun kita sudah ber kali-2 gagal namun kita tak boleh putus asa. terus mencoba dan terus berusaha. Lakukan pula evaluasi agar kita tak melakukan kesalahan yang sama.

Ketika kita telah berhasil ingatlah keberhasilan kita itu bukan hasil kita sendiri melainkan ada kerja keras dan keringat orang lain pula. Maka berbagilah dengan sesama. Keberhasilan yang hakiki adalah ketika kita dapat berbagi dengan orang yang membutuhkan.

Teruslah berkarya. salam dari anak negeri !!!!

0 komentar:

Popular Posts